0 Ulasan
Kompresor angin yang baru dibeli, pada 50 jam pertama pemakaian oli perlu dikuras sepenuhnya untuk menghilangkan gram-gram halus pada kompresor, setelah itu selama 2 bulan sekali oli perlu diganti secara rutin agar kualitas kompresor tetap terjaga dan tahan lama.
Oli kompresor angin berkualitas tinggi dengan harga yang sangat terjangkau.
RINCIAN PENGGUNAAN PADA KOMPRESOR :
1/4 HP = 200ml
1/2 HP = 500ml
1 HP = 600ml
2 HP = 800ml
3 HP = 900ml
5 HP = 1.300ml
7.5 HP = 3.800ml
10 HP = 4.000ml
15 HP = 4.300ml
Belum ada ulasan.